Ciamis, LINTAS PENA
Setelah Pemerintah Desa Selamanik membentuk Kampung KB itu dibidang di pertanian, perikanan dan peternakan, kami pada tanggal 29 Januari 2019, telah kami bentuk di Kampung KB itu, yaitu BKB ( Bina Keluarga Balita), BKL( Bina Keluarga Lansia), BKR (Bina Keluarga Remaja), PIK R dan UPPKS. Kalau BKB ini mengenai bagaimana gizi anak dan mendata anak dari 0- 5 tahun,BKL di Dusun Cikananga ini sudah terbentuk, namun ingin membentuk kembali BKL yang khusus, BKR juga sudah terbentuk kepengurusan, alhamdulilah dilingkungan RT.8, 9 dan 10 ini sangat antosias, karena Rt nya cukup aktif dan antosias, alhamdulilah seluruh program yang di canangkan betul betul berjalan dengan baik. Insya allah kedepan setelah pembentukan ini, kami langsung praktek di lapangan, bahkan saya intuksikan segera membuat program yang sesuai dengan arahan oleh UPTB KB. Kami berterima kasih kepada UPTB Kampung KB Ibu Mimin beserta rengrengan yang telah membantu kami dalam rangka pembentukan Tri Bina Kampung JB. Kedepan nya akan lebih maju, meningkat perekonomiannya, sehingga masyarakat di kampung KB aman nyaman tentram gemah ripah repeh rapih dan lohjinawi, ini tujuan kami, juga berterima kasih pada penanggung jawab Mumuh Muhtar, yang bersemangat terus, meskipun tanpa ada upah ataupun biaya operasional, dalam rangka pengabdian, ini mudah2an di tahun 2020 sudah bisa menikmati hasil dari perjuangan kita ini, tandas Dodi Herdiawan Kepala Desa Selamanik. (HENDAYA)***