oleh

Semarak Harmoni Indonesia Tingkat Kabupaten Tasikmalaya

Kab.Tasik, LINTAS PENA

Dalam rangka memaknai dan menyemarakan 73 tahun kemerdekaan Republik Indonesia, mendukung dan menyemangati penyelenggaraan dan kesuksesan ASIAN GAMES 2018, serta merajut kebangsaan dan memperkokoh kembali persatuan bangsa. Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI), Aparatur Sipil Negara (ASN), dan lapisan masyarakat Kabupaten Tasikmalaya mengadakan kegiatan Harmoni Indonesia yang berlangsung di halaman Sekretariat Daerah Kabupaten Tasikmalaya, Bojongkoneng Singaparna, Minggu (5/8/18) kemarin.(***)