Kab.Tasik, LINTAS PENA
Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Tasikmalaya , Drs. Roni Akhmad Sahroni, MM, mewakili Bupati Tasikmalaya menghadiri Panen Perdana Padi Demplot Budidaya Organik Klaster Padi Sukahening di kampung Cjoho desa Sundakerta kecamatan Sukahening Kabupaten Tasikmalaya, Kamis, 7 Desember 2018
Kegiatan tersebut dirangkaikan pula dengan penyerahan Program Sosial Bank Indonesia oleh perwakilan dari Bank Indonesia Heru Saptaji kepada Gapoktan Agro mandiri berupa 1 Unit Traktor, 5 unit mesin perontok padi dan 1 unit mesin Appo dan Rumah pupuk. (**)
Komentar